Ketersedian Kebutuhan Bahan Pokok Pasar Tradisional
BABAKAN MADANG,I RAJAKABAR.ID
Kapolsek Babakan Madang AKP Susilo Triwibowo didampingi Wakapolsek AKP Hidayat, SH, MH dan Bhabinkamtibmas Aiptu Jajang Sopian dan pihak pasar melaksanakan pengecekan Harga Dan Ketersedian Kebutuhan Bahan Pokok di Pasar Babakan Madang Kec. Babakan Madang Kab. Bogor. JUM’AT 24 maret 2023.
Hadir dalam pengecekan harga sembako dan stok Ketersedian pada hari puasa ke 2 AKP susilo Triwibowo SH.MH di dampingin AKP.Hidayat SH.MH.
Hasil pemantauan harga dan stok cukup dan harga masih Normal menurut Kapolsek kepada awak media.
Beras Premium harga Rp. 12.000,-
Beras Medium harga Rp. 11.000,-
Beras Termurah harga Rp. 9.500,-
Jagung Pipilan –
Kedelai harga Rp. 11.000,-
Bawang Merah harga Rp. 30.000,-
Bawang Putih (Bongol) harga Rp. 32.000,-
Bawang Putih Kating harga Rp 35. 000,-
Cabai Merah Besar harga Rp 40.000,-
Cabai Merah Keriting harga Rp. 40.000,-
Cabai Rawit Merah harga Rp 75.000,-
Cabai Rawit Hijau harga Rp. 30.000,-
Daging Sapi harga Rp. 150.000,-
Daging Ayam Ras harga Rp. 36.000.-
Telur Ayam Ras harga Rp. 30.000,-
Gula Pasir Curah harga Rp. 14.000,-
Minyak Goreng Curah harga Rp. 15.000,-
Minyak Goreng Kemasan harga Rp. 17.000,-
Tepung Terigu Sugitiga Biru Curah harga Rp 12.000,- (Harga satuan per kilogram).
Di akhir wawancara Kapolsek untuk harga dan sttock komoditi aman insya Allah menjelang H- 7 hari biasa nya ada lonjakan harga imbuhnya.
(ARIFIN)